Pengaruh Kompensasi Tunai dan Nontunai Terhadap Kinerja Karyawan dan Impikasinya Terhadap Peningkatan Penjualan

Aprilia, Priska (1551179) (2019) Pengaruh Kompensasi Tunai dan Nontunai Terhadap Kinerja Karyawan dan Impikasinya Terhadap Peningkatan Penjualan. Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
1551179_Appendices.pdf - Accepted Version

Download (298Kb) | Preview
[img] Text
1551179_Appendices.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (298Kb)
[img]
Preview
Text
1551179_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (127Kb) | Preview
[img] Text
1551179_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (203Kb)
[img] Text
1551179_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (281Kb)
[img] Text
1551179_Chapter4.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (425Kb)
[img]
Preview
Text
1551179_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (69Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
1551179_Cover.pdf - Accepted Version

Download (166Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
1551179_References.pdf - Accepted Version

Download (142Kb) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya pengaruh kompensasi tunai dan nontunai terhadap kinerja karyawan dan implikasinya terhadap peningkatan penjualan pada pekerja yang berprofesi sebagai distributor di kawasan Bandung Raya. Teknik analisis data dan pengujian hipotesis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis jalur / path analysis dengan alat bantu SPSS 22. Hasil uji statistik yang dilakukan dalam penelitian ini memperlihatkan bahwa didalam uji analisis jalur bahwa kompensasi tunai dan nontunai tidak berpengaruh langsung ke peningkatan penjualan dan tidak dapat juga berpengaruh tidak langsung yaitu dari kompensasi tunai dan nontunai melalui kinerja karyawan lalu ke peningkatan penjualan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Kompensasi Tunai, Kompensasi Nontunai, Kinerja Karyawan, Peningkatan Penjualan
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce
Divisions: Faculty of Economics > 51 Accounting Department
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 12 Aug 2019 03:06
Last Modified: 12 Aug 2019 03:06
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/27024

Actions (login required)

View Item View Item