Analisis Penjadwalan Tenaga Kerja Menggunakan Algoritma Monroe Untuk Meningkatkan Utilitas Truk Angkut pada PT. Long Daliq Primacoal

Alighani, Ardhi Haekal (1552360) (2019) Analisis Penjadwalan Tenaga Kerja Menggunakan Algoritma Monroe Untuk Meningkatkan Utilitas Truk Angkut pada PT. Long Daliq Primacoal. Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
1552360_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (147Kb) | Preview
[img] Text
1552360_Appendices.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (1475Kb)
[img]
Preview
Text
1552360_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (216Kb) | Preview
[img] Text
1552360_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (335Kb)
[img] Text
1552360_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (244Kb)
[img]
Preview
Text
1552360_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (132Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
1552360_Cover.pdf - Accepted Version

Download (148Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
1552360_References.pdf - Accepted Version

Download (120Kb) | Preview

Abstract

Perkembangan arus globalisasi serta keterbukaan bisnis antar negara membuat persaingan antar perusahaan menjadi semakin ketat. Menghadapi persaingan tersebut setiap perusahaan harus dapat mengelola bisnis dan sumber daya yang dimiliki dengan efektif dan efisien. Di perusahaan jasa, pengelolaan sumber daya yang penting untuk diperhatikan adalah pengelolaan tenaga kerja dengan optimal. Pengelolaan tenaga kerja yang optimal dapat dilakukan dengan merumuskan penjadwalan tenaga kerja berdasarkan standar kerja yang terukur agar perusahaan dapat menyiapkan kebutuhan tenaga kerja dan meningkatkan pemberdayaan tenaga kerja yang ada. Penelitian ini dilakukan pada PT. Long Daliq Primacoal, perusahaan yang bergerak di bidang jasa pengangkutan batu bara untuk menetapkan penjadwalan supir truk sehingga dapat meningkatkan utilitas truk angkut yang dimiliki. Hasil penelitian menunjukan bahwa dengan waktu standar kerja supir sebesar 170.75 menit, pihak manajemen PT. Long Daliq Primacoal dapat menetapkan standar kerja sebesar 3 ritase per supir per hari, sehingga terdapat utilisasi truk yang awalnya sebesar 32.38% menjadi 37.5% (terdapat peningkatan sebesar 5.13%). Berdasarkan waktu standar tersebut, penjadwalan supir truk PT. Long Daliq Primacoal yang optimal dengan menggunakan Algoritma Monroe membutuhkan 42 orang supir dimana setiap supir akan bekerja 5 hari dan mendapatkan 2 hari libur berurutan setiap minggunya.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: penjadwalan tenaga kerja, algoritma Monroe, studi waktu
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Faculty of Economics > 52 Management Department
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 13 May 2019 06:34
Last Modified: 13 May 2019 06:34
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/26602

Actions (login required)

View Item View Item