Sutiono, Dara Anggraini (1130078) (2018) Studi Deskriptif Tentang Komitmen Organisasi pada Pengurus Inti Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai "X" se-kota Bandung. Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.
|
Text
1130078_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version Download (185Kb) | Preview |
|
Text
1130078_Appendices.pdf - Accepted Version Restricted to Repository staff only Download (493Kb) |
||
|
Text
1130078_Chapter1.pdf - Accepted Version Download (179Kb) | Preview |
|
Text
1130078_Chapter2.pdf - Accepted Version Restricted to Repository staff only Download (81Kb) |
||
Text
1130078_Chapter3.pdf - Accepted Version Restricted to Repository staff only Download (211Kb) |
||
Text
1130078_Chapter4.pdf - Accepted Version Restricted to Repository staff only Download (211Kb) |
||
|
Text
1130078_Conclusion.pdf - Accepted Version Download (107Kb) | Preview |
|
|
Text
1130078_Cover.pdf - Accepted Version Download (189Kb) | Preview |
|
|
Text
1130078_References.pdf - Accepted Version Download (164Kb) | Preview |
Abstract
Judul penelitian ini adalah “Studi Deskriptif Mengenai Komitmen Organisasi pada Pengurus Inti Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai “X” Se-Kota Bandung”. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui gambaran komitmen organisasi pada pengurus inti Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai “X” se-Kota Bandung. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan teknik survey. Pengambilan data dilakukan kepada 90 responden. Penelitian ini menggunakan teori komitmen organisasi dari Meyer & Allen (1997). Komitmen organisasi terdiri atas komponen afektif, normatif, dan kontinuan. Alat ukur yang digunakan adalah Organizational Commitment Questionaire (OCQ) Meyer & Allen (1997) yang telah dilakukan modifikasi. Alat ukur tersebut terdiri atas 36 aitem yang dapat mengukur komponen afektif, normatif, dan kontinuan yang sudah valid dan reliabel. Hasil penelitian menunjukkan 43,3% responden memiliki komitmen organisasi yang tinggi dan 56,7% responden memiliki komitmen organisasi yang rendah. Terdapat enam profil komitmen organisasi yang muncul. Profil komitmen organisasi yang paling banyak ditemukan adalah afektif tinggi, normatif tinggi, dan kontinuan tinggi yang menggambarkan komitmen organisasi tinggi. Siimpulannya, komitmen organisasi pengurus inti Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai “X” Se-Kota Bandung tergolong rendah, sehingga dapat dikatakan secara afektif pengurus merasa tidak merasa nyaman dan merasa tidak merasa bagian dalam partai. Secara normatif, pengurus tidak memiliki tanggung jawab untuk bergabung bersama partai. Secara kontinuan, pengurus tidak merasa rugi apabila meninggalkan partai. Saran bagi peneliti lain yang berminat untuk meneliti komitmen organisasi, melakukan studi diferensiasi antara partai yang baru dengan partai yang sudah lama eksis di dunia politik untuk mengetahui perbandingan gambaran komitmen organisasinya.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kata kunci : pengurus inti, komitmen organisasi |
Subjects: | B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology |
Divisions: | Faculty of Psychology > 30 Bachelor of Psychology Program |
Depositing User: | Perpustakaan Maranatha |
Date Deposited: | 19 Oct 2018 08:18 |
Last Modified: | 19 Oct 2018 08:18 |
URI: | http://repository.maranatha.edu/id/eprint/24978 |
Actions (login required)
View Item |