Gambaran Dinamika Relasi Antara Fotografer dan Objek Foto Ditinjau dari Perspektif Teori Object Relations (Studi Kasus Berdasarkan Sudut Pandang Teori Self Psychology dari Heinz Kohut)

Tetelepta, Gloria Yesyuruni 0930176 (2016) Gambaran Dinamika Relasi Antara Fotografer dan Objek Foto Ditinjau dari Perspektif Teori Object Relations (Studi Kasus Berdasarkan Sudut Pandang Teori Self Psychology dari Heinz Kohut). Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
0930176_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (161Kb) | Preview
[img] Text
0930176_Appendices.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (69Mb)
[img]
Preview
Text
0930176_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (387Kb) | Preview
[img] Text
0930176_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (671Kb)
[img] Text
0930176_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (201Kb)
[img] Text
0930176_Chapter4.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (481Kb)
[img]
Preview
Text
0930176_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (129Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
0930176_Cover.pdf - Accepted Version

Download (174Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
0930176_References.pdf - Accepted Version

Download (145Kb) | Preview

Abstract

Dalam membuat karyanya, fotografer tidak terlepas dari objek fotonya dan dari sana terbentuk relasi antara keduanya, di mana relasi itu tercipta dari relasi awal antara fotografer dan selfobject (figur signifikan) semasa kecil. Penelitian yang menggunakan teori Object Relations dengan spesifikasi Self Psychology dari Heinz Kohut ini ingin menggambarkan dinamika relasi yang terbentuk antara fotografer dan selobject yang nantinya diproyeksikan pada objek fotonya. Terdapat tiga fotografer yang berpartisipasi dalam penelitian ini dan semuanya berasal dari Bandung. Mereka telah memiliki pengalaman dalam dunia fotografi lebih dari lima tahun serta memiliki ketertarikan tersendiri pada jenis fotografi tertentu di luar jenis fotografi yang biasa mereka tekuni sebagai bagian dari pekerjaan sebagai fotografer. Dua di antaranya adalah laki-laki dan satu wanita dengan umur antara 30-55. Dalam upaya mengumpulkan data-data yang dibutuhkan, maka peneliti menggunkan semi-structured interview dengan menggunakan serangakaian pertanyaan yang telah dibentuk menjadi sebuah pedoman wawancara sebagai alat ukur. Pedoman wawancara tersebut dirangkai sendiri oleh peneliti berdasarkan teori Self Psyhology dari Heinz Kohut. Teknik yang digunakan untuk menganalisis data adalah thematic analysis yang mengumpulkan data-data penting dalam upaya menemukan pola yang dapat menjawab tujuan penelitian. Kesimpulan yang diperoleh dari penelitian ini adalah terlepas apakah fotografer memiliki selfobject semasa kecil atau tidak, hal ini akan tetap membentuk cara mereka berelasi dengan orang lain termasuk objek foto yang menjadi pilihan mereka. Pola berelasi yang tercipta antara fotografer dan selfobject semasa kecil kelak akan diproyeksikan oleh fotografer dalam hampir semua aspek fotografi.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Divisions: Faculty of Psychology > 30 Bachelor of Psychology Program
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 27 Mar 2017 02:37
Last Modified: 27 Mar 2017 02:37
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/22220

Actions (login required)

View Item View Item