Pengaruh Promosi Penjualan terhadap Minat Beli Konsumen pada PT AIG LIFE Bandung

Tjia, Lany (0352200) (2007) Pengaruh Promosi Penjualan terhadap Minat Beli Konsumen pada PT AIG LIFE Bandung. Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
0352200_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (257Kb) | Preview
[img] Text
0352200_Appendices.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (202Kb)
[img]
Preview
Text
0352200_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (295Kb) | Preview
[img] Text
0352200_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (374Kb)
[img] Text
0352200_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (310Kb)
[img] Text
0352200_Chapter4.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (423Kb)
[img]
Preview
Text
0352200_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (282Kb) | Preview
[img] Text
0352200_Cover.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (462Kb)
[img]
Preview
Text
0352200_References.pdf - Accepted Version

Download (238Kb) | Preview

Abstract

Saat ini persaingan di dalam dunia usaha sudah semakin ketat. Siapa saja yang tidak kuat bersaing atau tidak punya strategi untuk melawan para pesaing akan kalah. Di dalam dunia usaha saat ini tidak mengenal rasa kasihan, siapa kuat dia menang. Hal ini juga terjadi di dalam industri jasa, khususnya industri Asuransi. Persaingan di dalam industri ini berasal dari segi pelayanan sampai kualitas produk. Oleh karena itu sebuah perusahaan harus mempunyai strategi khusus dalam memasarkan produknya. Di saat kondisi perekonomian Indonesia yang sedang kacau dan diperlukannya modal kuat dalam berpromosi, membuat sebuah perusahaan berpikir keras untuk memilih strategi promosi yang tepat, efektif namun berbiaya rendah. Bagi perusahaan yang harus dan penting dilakukan adalah menimbulkan minat beli (model AIDA) pada konsumen. Pemilihan cara promosi penjualan yang tepat yang akan dipakai oleh perusahaan agar berhasil dalm persaingan amat sangat menentukan. Objek Penelitian penulis adalah PT AIG LIFE, yaitu merupakan salah satu perusahaan Asuransi Jiwa terkemuka di Indonesia, yang berlokasi di Jl. Lengkong Besar No. 35 Bandung. Metode penelitian yang digunakan dalam penyusunan skripsi ini adalah deskriptif analisis. Adapun tujuan dilakukan penelitian ini adalah untuk mengetahui beberapa hal seperti : Tujuan yang ingin dicapai oleh AIG LIFE dengan adanya promosi penjualan ini, bagaimana cara pelaksanaan promosi penjualan yang dilakukan oleh AIG LIFE serta mengetahui seberapa besar pengaruh promosi penjualan terhadap minat beli konsumen AIG LIFE. Hasil perhitungan statistik mengenai koefisien korelasi dengan menggunakan metode Spearman ( Rank correlation ) menunjukkan adanya korelasi kuat menuju sempurna antara promosi penjualan ( sponsorship dan pemberian hadiah ) terhadap minat beli konsumen pada PT AIG LIFE ( r = 0,99 ) sedangkan hasil uji statistik dan koefisien determinasi dapat diketahui bahwa adanya pengaruh promosi penjualan terhadap minat beli konsumen pada PT AIG LIFE yaitu sebesar 99 %, sedangkan sisanya 1 % adalah pengaruh variabel-variabel lain yang tidak termasuk didalam penelitian ini.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Faculty of Economics > 52 Management Department
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 14 Dec 2015 03:45
Last Modified: 14 Dec 2015 03:45
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/17914

Actions (login required)

View Item View Item