Konsumsi Ikan Teri (Stolephorus Tri) Untuk Mencukupi Kebutuhan Kalsium Selama Masa Kehamilan (Studi Pustaka)

Lestari, Angelina ( 0310068 ) (2007) Konsumsi Ikan Teri (Stolephorus Tri) Untuk Mencukupi Kebutuhan Kalsium Selama Masa Kehamilan (Studi Pustaka). Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img] Text
0310068_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (53Kb)
[img] Text
0310068_Appendices.pdf - Accepted Version

Download (13Kb)
[img] Text
0310068_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (28Kb)
[img] Text
0310068_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (824Kb)
[img] Text
0310068_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (40Kb)
[img]
Preview
Text
0310068_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (15Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
0310068_Cover.pdf

Download (26Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
0310068_References.pdf - Accepted Version

Download (39Kb) | Preview

Abstract

Saat seorang wanita hamil, ia perlu mengkonsumsi makanan yang kaya akan nutrisi. Kalsium adalah salah satu mineral penting yang diperlukan janin dan sang ibu pada saat kehamilan, sehingga kebutuhan kalsium pada ibu hamil meningkat, dan seyogyanya dipenuhi dari makanan sehari - hari. Bila asupan kalsium kurang, dapat mengganggu pertumbuhan dan perkembangan janin, bahkan dapat lahir prematur. Selain itu, dapat menimbulkan kelainan pada ibu yang sedang hamil tersebut. Penulisan ini dibuat untuk mengetahui pengaruh konsumsi ikan teri (Stolephorus tri) terhadap kecukupan kalsium selama kehamilan. Kalsium diperlukan terutama pada trimester III, saat terjadi pertumbuhan tulang dan pembentukan gigi janin yang pesat, untuk mengurangi risiko kerapuhan tulang, juga untuk mencegah timbulnya preeklamsia dan eklamsia, dan osteoporosis pada ibunya. Sebagian besar masyarakat memenuhi kebutuhan kalsiumnya dengan meminum susu. Namun, kebutuhan kalsium juga dapat dipenuhi dari makanan lain yang banyak mengandung kalsium seperti ikan, sayur - sayuran, dan kacang - kacangan. Ikan teri, yang kandungan kalsiumnya cukup tinggi, dapat menjadi alternatif makanan pada ibu hamil termasuk yang mengalami lactose intolerance. Selain itu ikan teri murah dan mudah didapat karena banyak terdapat di perairan wilayah Indonesia.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Ikan Teri, Kalsium, Kehamilan
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 30 Jul 2012 09:24
Last Modified: 26 Sep 2017 05:32
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/1605

Actions (login required)

View Item View Item