Studi Deskriptif Mengenai Role Salience Pada Karyawan Wanita Yang Sudah Menikah di PT "X" Kota Bekasi

Kusumawardhani, Ajeng Respati Hapsari (0730131) (2013) Studi Deskriptif Mengenai Role Salience Pada Karyawan Wanita Yang Sudah Menikah di PT "X" Kota Bekasi. Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
0730131_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (33Kb) | Preview
[img] Text
0730131_Appendices.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (350Kb)
[img]
Preview
Text
0730131_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (113Kb) | Preview
[img] Text
0730131_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (100Kb)
[img] Text
0730131_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (106Kb)
[img] Text
0730131_Chapter4.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (126Kb)
[img]
Preview
Text
0730131_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (42Kb) | Preview
[img] Text
0730131_Cover.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (29Kb)
[img]
Preview
Text
0730131_References.pdf - Accepted Version

Download (133Kb) | Preview

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui Role Salience pada karyawan wanita yang sudah menikah di PT. “X” Kota Bekasi. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif dengan teknik survey. Populasi sasaran penelitian ini adalah 32 karyawan wanita PT. “X” Kota Bekasi. Alat ukur Role salience ini merupakan terjemahan peneliti dari Life Role Salience Scale (LRSS) (Amatea, 1986) yang berbentuk skala Likert dan terdiri atas 40 item. Setelah dilakukan uji validitas dengan SPSS Statistics 13.0, maka diperoleh 34 item yang valid dengan validitas item berkisar antara 0, 304 – 0, 814. Reliabilitas alat ukur tersebut adalah 0, 895. Berdasarkan hasil pengolahan data, diperoleh Role Salience pada karyawan wanita yang sudah menikah di PT. “X” yang tinggi ada pada role marital dan role occupational (masing-masing 34,4%). Selain itu diperoleh juga terdapat karyawan yang salient terhadap dua role sekaligus yaitu role marital homecare dan role marital parent (masing-masing 3,1%). Peneliti mengajukan saran agar peneliti lain yang memiliki minat melakukan penelitian lanjutan mengenai role salience, perlu dipertimbangkan melakukan penelitian work family conflict berdasarkan hasil adanya salient pada role marital homecare dan role marital parent. Selain itu, wawancara perlu dilakukan untuk menunjang hasil dari alat ukur life role salience scale. Disarankan pula agar perusahaan dapat menggunakan hasil penelitian ini untuk meningkatkan kualitas karyawan. Bentuknya dapat berupa sesi konseling pada karyawan berkaitan dengan peran yang mereka emban.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Divisions: Faculty of Psychology > 30 Bachelor of Psychology Program
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 11 May 2015 10:58
Last Modified: 11 May 2015 10:58
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/12339

Actions (login required)

View Item View Item