Peranan Pengendalian Penjualan dalam Menunjang Efektivitas Penjualan (Studi Kasus pada PT. X, Bandung)

Dwimulya, Sani (0651135) (2010) Peranan Pengendalian Penjualan dalam Menunjang Efektivitas Penjualan (Studi Kasus pada PT. X, Bandung). Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
0651135_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (114Kb) | Preview
[img] Text
0651135_Appendices.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (1780Kb)
[img]
Preview
Text
0651135_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (108Kb) | Preview
[img] Text
0651135_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (312Kb)
[img] Text
0651135_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (106Kb)
[img] Text
0651135_Chapter4.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (192Kb)
[img]
Preview
Text
0651135_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (59Kb) | Preview
[img] Text
0651135_Cover.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (110Kb)
[img]
Preview
Text
0651135_References.pdf - Accepted Version

Download (50Kb) | Preview

Abstract

Penjualan memegang peranan penting dalam sebuah perusahaan karena menyangkut berlangsungnya proses operasi perusahaan. Dalam pelaksanaan penjualan, tidak dapat dipungkiri bahwa kita akan menghadapi kendala-kendala dalam pelaksanaannnya, baik kendala besar maupun kendala yang kecil. Semakin kompleksnya proses penjualan dalam suatu perusahaan, maka diperlukan perhatian yang khusus untuk penjualan tersebut. Dalam hal ini, diperlukan suatu cara, yaitu dengan dilakukannya pengendalian atas penjualan sehingga aktivitas penjualan dapat dilaksanakan secara efektif. Penulis tertarik untuk melakukan penelitian pada perusahaan distribusi yang berlokasi di Bandung, sebagai obyek penelitian dengan tujuan untuk mengetahui pelaksanaan pengendalian penjualan, dan peranan pengendalian penjualan dalam menunjang efektivitas kegiatan penjualan. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif analitis yaitu dengan cara mengumpulkan data sesuai dengan keadaan yang sebenarnya serta memberikan gambaran dan analisis mengenai masalah-masalah yang ada sehingga dapat memberikan jawaban yang jelas atas objek yang diteliti. Pengumpulan data dilakukan melalui wawancara, observasi, dan kuesioner. Hipotesis penelitian adalah pengendalian penjualan berperan dalam menunjang efektivitas penjualan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pelaksanaan pengendalian penjualan berjalan dengan baik dan pengendalian penjualan cukup berperan dalam menunjang efektivitas penjualan. Tetapi masih ada kelemahan-kelemahan pada perusahaan distribusi yang penulis teliti sehingga penulis menyarankan beberapa saran untuk memperbaiki kelemahan tersebut. Dari frekuensi 74,75% jumlah pertanyaan yang diajukan, diperoleh jawaban positif dari responden yang berarti bahwa pengendalian penjualan cukup berperan dalam efektivitas penjualan. Berdasarkan temuan ini tersebut, penulis menyimpulkan bahwa hipotesis dapat diterima.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: pengendalian, pengendalian penjualan, efektivitas penjualan.
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Faculty of Economics > 51 Accounting Department
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 04 May 2015 09:32
Last Modified: 04 May 2015 09:32
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/12135

Actions (login required)

View Item View Item