Studi Deskriptif Gaya Kepribadian Mahasiswa Magister Calon Psikolog Universitas Kristen Maranatha Bandung

Yuliana, Sheila (0630163) (2012) Studi Deskriptif Gaya Kepribadian Mahasiswa Magister Calon Psikolog Universitas Kristen Maranatha Bandung. Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
0630163_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (161Kb) | Preview
[img] Text
0630163_Appendices.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (1717Kb)
[img]
Preview
Text
0630163_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (193Kb) | Preview
[img] Text
0630163_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (217Kb)
[img] Text
0630163_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (166Kb)
[img] Text
0630163_Chapter4.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (164Kb)
[img]
Preview
Text
0630163_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (53Kb) | Preview
[img] Text
0630163_Cover.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (123Kb)
[img]
Preview
Text
0630163_References.pdf - Accepted Version

Download (53Kb) | Preview

Abstract

Penelitian ini berjudul Gaya Kepribadian Mahasiswa Magister Calon Psikolog Universitas Kristen Maranatha. Jumlah seluruh responden yaitu sebanyak 35 orang. Penelitian ini bersifat kuantitatif, data diperoleh dari kuesioner pada mahasiswa magister calon psikolog di Universitas Kristen Maranatha. Alat ukur yang digunakan adalah alat ukur personality self-portrait yang disusun berdasarkan teori Oldham (1988). Alat ukur personality self-portrait terdiri dari 83 item berdasarkan 13 gaya kepribadian yaitu Consientious style, self-confident style, Devoted style, Dramatic style, Vigilant style, Sensitive style, Leisurely style, Adventurous style, Idiosyncratic style, Solitary style, Mercurial style, Self-sacrificing style, dan Aggresive style. Validitas item-item dengan menggunakan kriteria dari Lisa Friedenberg yaitu berkisar 0,304 – 0,893. Reliabilitas item - item diukur dengan Alpha Cronbach memperoleh hasil yaitu 0,812. Data yang diperoleh selanjutnya diolah dengan menggunakan distribusi frekuensi dan tabulasi silang antara data utama dengan data penunjang seperti figur bawaan, pola asuh dan pengalaman hidup. Untuk uji validitasnya menggunakan uji validitas dari Spearman dan uji reliabilitas menggunakan Alpha Cronbach dengan menggunakan SPSS 17. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat tiga gaya kepribadian mahasiswa magister calon psikolog yaitu Conscientious Style, Devoted Style dan Dramatic Style. Faktor lain yang mempengaruhi gaya kepribadian mahasiswa magister calon psikolog Universitas Kristen Maranatha yaitu faktor internal dan faktor eksternal. Berdasarkan hasil penelitian ini, peneliti menyarankan kepada peneliti lain yang akan meneliti topik yang sama agar melakukan penelitian secara lebih mendalam mengenai hubungan antara gaya kepribadian dengan faktor-faktor yang mendukung yaitu figur bawaan keluarga, pola asuh dan pengalaman hidup serta diharapkan kepada program studi magister psikologi untuk mempertimbangkan alat tes ini sebagai salah satu syarat penyeleksian tes masuk mahasiswa magister psikologi Universitas Kristen Maranatha.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Divisions: Faculty of Psychology > 30 Bachelor of Psychology Program
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 15 Apr 2015 11:26
Last Modified: 15 Apr 2015 11:26
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/11836

Actions (login required)

View Item View Item