Perancangan Interior Tempat Kursus Hip Hop Dance

Louis, Elaine Benita (1063031) (2014) Perancangan Interior Tempat Kursus Hip Hop Dance. Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
1063031_abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (87Kb) | Preview
[img] Text
1063031_appendices.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (34Mb)
[img]
Preview
Text
1063031_chapter1.pdf - Accepted Version

Download (118Kb) | Preview
[img] Text
1063031_chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (2451Kb)
[img] Text
1063031_chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (8Mb)
[img]
Preview
Text
1063031_conclusion.pdf - Accepted Version

Download (62Kb) | Preview
[img] Text
1063031_cover.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (132Kb)
[img]
Preview
Text
1063031_references.pdf - Accepted Version

Download (67Kb) | Preview

Abstract

Seiring dengan jaman yang terus berkembang maka seluruh aspek kehidupan pun terus berkembang dengan pesat, diantaranya adalah tarian atau dance. Dance berkembang terus dari jaman ke jaman, dari yang tadinya hanya dikenal ballet dan juga dance – dance yang teaterikal sekarang ini sudah banyak genre dance yang muncul seperti hip – hop, jazz, modern, dll. Genre dance yang sedang booming saat ini adalah “Modern Dance”. Modern dance yang muncul karena pemberontakan terhadap tarian klasik seperti balletsedang sangat digemari karena gerakannya lebih bebas dan juga lebih untuk semua kalangan. Di Indonesia sudah banyak sekali komunitas modern dance, mereka berkumpul dan menyalurkan hobi mereka dengan menari. Tetapi saat ini terutama di Bandung, belum ada suatu tempat yang dapat menampung dan memaksimalkan potensi – potensi para komunitas dan penyuka modern dance ini. Banyak grup – grup modern dance yang tidak mempunyai tempat berlatih yang memadai sehingga ada dari mereka yang berlatih di tempat – tempat yang memang bukan di design untuk studio dance, seperti contohnya : space ruang yang agak besar di gedung gereja bahkan di bawah jembatan. Sehingga mereka tidak dapat memaksimalkan potensi mereka. Perancangan HIP HOP Dance Course ini mengambil bentuk dan sifat yang biasa digunakan dalam Hip Hop dance ditambah dengan fasilitas – fasilitas yang mendukung kegiatan para komunitas dance sehari – hari agar tempat khursus ini dapat menjadi lifestyle bagi komunitas.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: N Fine Arts > NX Arts in general
Divisions: Faculty of Arts & Design > 63 Interior Design Department
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 02 Feb 2015 04:54
Last Modified: 02 Feb 2015 04:54
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/10043

Actions (login required)

View Item View Item