Analisis Pengendalian Intern Penjualan terhadap Ketepatan Informasi Penjualan (Studi Kasus pada PT. Sipatex)

Theresia, Meike (0751120) (2011) Analisis Pengendalian Intern Penjualan terhadap Ketepatan Informasi Penjualan (Studi Kasus pada PT. Sipatex). Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
0751120_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (301Kb) | Preview
[img] Text
0751120_Appendices.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (834Kb)
[img]
Preview
Text
0751120_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (185Kb) | Preview
[img] Text
0751120_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (813Kb)
[img] Text
0751120_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (180Kb)
[img] Text
0751120_Chapter4.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (321Kb)
[img]
Preview
Text
0751120_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (95Kb) | Preview
[img] Text
0751120_Cover.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (259Kb)
[img]
Preview
Text
0751120_References.pdf - Accepted Version

Download (243Kb) | Preview

Abstract

Kerumitan segala aktivitas di dalam perusahaan memperbesar kemungkinan terjadinya kekeliruan dan ketidakwajaran. Itulah sebabnya pemilik perlu menerapkan pengendalian intern, salah satunya yaitu dengan menjalankan aktivitas pengendalian pada siklus penjualan. Penerapan aktivitas pengendalian pada siklus penjualan perlu dilakukan agar pemilik memperoleh informasi penjualan yang tepat. Penulis melakukan penelitian di PT. SIPATEX, yaitu perusahaan yang bergerak di industri tekstil. Dalam melakukan penelitian ini, penulis menggunakan metode penelitian deskriptif. Adapun teknik pengumpulan data yang digunakan penulis adalah penelitian kepustakaan dan penelitian lapangan, yang terdiri dari wawancara, observasi, dan pembagian questionnaire. Melalui hasil analisa yang dilakukan penulis, dapat dikatakan bahwa sistem pengendalian internal piutang pada perusahaan tersebut sudah cukup memadai. Pendapat ini didukung dengan adanya fungsi yang terkait dengan aktivitas penjualan, penagihan, formulir, sistem dan prosedur yang digunakan, sehingga dapat meningkatkan kinerja dan hasil penagihan piutang. Begitu juga dengan hasil analisa tentang pengaruh sistem pengendalian internal piutang terhadap pengendalian penagihan piutang pada perusahaan tersebut sudah memadai. Pendapat ini didukung dengan membandingkan antara t tabel dengan t hitung, di mana diperoleh bahwa t hitung 8,242 > t tabel 2,048 maka Ho ditolak, artinya sistem pengendalian internal berpengaruh secara signifikan terhadap pengendalian internal piutang. Sehingga hipotesis “analisis pengendalian interen penjualan terhadap ketepatan informasi penjualan" dapat diterima.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Faculty of Economics > 51 Accounting Department
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 27 Jan 2015 06:50
Last Modified: 27 Jan 2015 06:50
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/9672

Actions (login required)

View Item View Item