Peranan Relevant Cost Terhadap Manfaat Produksi rownies Kukus yang Menjelang Kadaluwarsa di Perusahaan Brownies "X" (Studi Kasus)

Paramita, Citra ( 0351260 ) (2007) Peranan Relevant Cost Terhadap Manfaat Produksi rownies Kukus yang Menjelang Kadaluwarsa di Perusahaan Brownies "X" (Studi Kasus). Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
0351260_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (89Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
0351260_Appendices.pdf - Accepted Version

Download (69Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
0351260_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (136Kb) | Preview
[img] Text
0351260_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (237Kb)
[img] Text
0351260_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (130Kb)
[img] Text
0351260_Chapter4.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (377Kb)
[img]
Preview
Text
0351260_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (113Kb) | Preview
[img] Text
0351260_Cover.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (119Kb)
[img]
Preview
Text
0351260_References.pdf - Accepted Version

Download (60Kb) | Preview

Abstract

Relevant costmerupakan kos yang diharapkan di masa mendatang, yang berbeda di antara berbagai alternatif yang tersedia. Relevant costmerupakan metoda yang dipergunakan untuk menentukan harga jual dalam kondisi khusus (unit yang terjual < kapasitas produksi normal). Perusahaan brownies “X” merupakan perusahaan yang memproduksi kue brownies kukus dengan berbagai macam rasa yang belum menerapkan metoda analisis relevant costpada kondisi khusus di perusahaannya. Kondisi khusus perusahaan brownies “X” yaitu, terdapatnya sisa produk brownies kukus yang menjelang kadaluwarsa dengan kapasitas 10% dari total produksi normal, yaitu sebesar 3.285 produk untuk sisa produk brownies kukus rasa keju dan cheese cake. Sehingga menyebabkan kerugian perusahaan sebesar Rp. 35.492.301,-. Penulis menganggap bahwa sisa produk tersebut dapatdiproduksi ulang sehingga menjadi produk yang berbeda yang kemudian dapat dijual dengan kemasan baru. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metodeanalisis relevant cost, dengan memisahkan data yang relevan dan tidak relevan. Setelah dilakukan penelitian, dapat diketahui bahwa relevant costadalah Rp. 5.401.640,-. Dengan asumsi bahwa harga jual per bungkus brownies yang telah diproduksi ulang dengan harga Rp. 9.000,- dengan jumlah produksi menghasilkan 3.942 bungkus, maka total penjualan menghasilkan Rp. 35.478.000,-.Total penjualan dikurangi relevant costmenghasilkan Rp.30.076.360,-. Oleh karena itu dapat diketahui total penjualan sisa brownies yang telah diproduksi ulanghanya dapat menutupi sebesar 85% dari kerugian perusahaan akibat adanya sisa produk. Berdasarkan hasil penelitian, penulis menyarankan agar perusahaan brownies “X” melakukan produksi ulang kemudian menjual dengan kemasan baru, karena perusahaan dapat memaksimalkan sisa produk, secara tidak langsung perusahaan menciptakan produk baru, sehingga dapat mengikuti perkembangan pasar dan dapat bersaing dengan pesaingnya.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Faculty of Economics > 51 Accounting Department
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 25 Jun 2014 02:15
Last Modified: 25 Jun 2014 02:15
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/6317

Actions (login required)

View Item View Item