Demam Berdarah Dengue dan Perkembangan Vaksinnya (Studi Pustaka)

Wijaya, Liva ( 0110091 ) (2005) Demam Berdarah Dengue dan Perkembangan Vaksinnya (Studi Pustaka). Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
0110091_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (419Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
0110091_Appendices.pdf - Accepted Version

Download (560Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
0110091_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (189Kb) | Preview
[img] Text
0110091_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (7Mb)
[img] Text
0110091_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (425Kb)
[img]
Preview
Text
0110091_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (113Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
0110091_Cover.pdf

Download (167Kb) | Preview
[img]
Preview
Text
0110091_References.pdf - Accepted Version

Download (875Kb) | Preview

Abstract

Demam Berdarah Dengue (DBD) merupakan permasalahan masyarakat global. Hal ini menjadi salah satu penyebab hospitalisasi dan kematian diantara anak-anak, terutama di negara berkembang. Ledakan DBD telah terjadi di negara kita beberapa bulan yang lalu dan ini berhubungan dengan angka kematian yang siknifikan terutama di kalangan pediatri. Makalah ini menjelaskan struktur virus, faktor epidemiologi, manifestasi klinik, patogenesis DBD, dan terutama mengenai perkembangan vaksinnya. Tujuan dari makalah ini adalah untuk mempelajari perkembangan vaksin Dengue. Saat ini, tidak ada vaksin yang tersedia tetapi terdapat 4 kelompok penelitian mengenai hal tersebut. Vaksin-vaksin itu adalah vaksin virus hidup yang dilemahkan, vaksin chimera, vaksin subunit dan vaksin asam nukleat. Bukti-bukti terakhir menunjukan bahwa terdapat kandidat vaksin yang memiliki efikasi dan efisiensi yang optimal untuk mencegah penyakit Dengue. Untuk saat ini, vaksin itu adalah vaksin virus hidup yang dilemahkan. Untuk mengurangi kejadian penyakit Dengue terutama DBD dapat dilakukan berbagai usaha seperti menemukan teknik lain untuk memproduksi vaksin dan meneliti kemungkinan digunakannya imunoglobulin, interferon, dan obat-obat lain sebagai terapi pilihan untuk mencegah terjadinya penyakit atau manifestasi klinik yang berat. Jangan lupa mengenai nyamuk dan lingkungan karena diperlukan penanganan khusus yang komprehensif bila menginginkan menurunnya penyakit Dengue.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Demam Berdarah Dengue, Vaksin, Perkembangan
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 29 May 2013 09:27
Last Modified: 09 Aug 2017 03:35
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/3541

Actions (login required)

View Item View Item