Attention, Interpretation, Memory (AIM) dan Family Resilience Sebagai Determinan Flourishing pada Individu Dewasa Awal

Sembiring, Tessalonika and Edwina, Irene Prameswari and Esparanci, Jean (2023) Attention, Interpretation, Memory (AIM) dan Family Resilience Sebagai Determinan Flourishing pada Individu Dewasa Awal. Analitika: Jurnal Magister Psikologi UMA, 15 (1). pp. 68-77. ISSN 2502-4590

[img] Text
Attention, Interpretation, Memory_Lengkap.pdf

Download (2325Kb)
[img] Text
Turnitin_Attention, Interpretation, Memory (AIM).pdf

Download (2477Kb)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk melihat apakah terdapat mekanisme peran AIM (Attention, Interpretation, Memory) terhadap flourishing dengan faktor resiliensi keluarga sebagai mediator. Responden dalam penelitian ini adalah 241 individu dewasa awal (usia 20-40 tahun). Data dikumpulkan dengan menggunakan kuesioner family resilience yang dimodifikasi peneliti dari Walsh Family resilience Quetionnaire (WFRQ). Kuesioner AIM yang terdiri dari negative thinking dan positive thinking. Kuesioner flourishing yang digunakan adalah Mental Health Continuum Short Form (MHC-SF; Keyes 2005, dalam Hone 2014). Data yang terkumpul dianalisis dengan menggunakakan analisis mediasi Model 4 of SPSS PROCESS (Hayes, 2018). Hasil penelitian menunjukkan bahwa AIM (attention, interpretation, dan memory) baik berupa positive thinking maupun negative thinking memberikan peran langsung terhadap flourishing individu dewasa awal. Positive thinking memiliki efek langsung yang lebih besar terhadap flourishing dibandingkan dengan dampak negative thinking terhadap flourishing. Sedangkan, family resilience tidak menjadi mediator pada peran AIM (Positive thinking dan negative thinking) terhadap family resilience.

Item Type: Article
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
UNSPECIFIEDSembiring, TessalonikaUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
UNSPECIFIEDEdwina, Irene PrameswariUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
UNSPECIFIEDEsparanci, JeanUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Attention Interpretation Memory; Flourishing; Family Resilience
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 17 Oct 2023 01:40
Last Modified: 17 Oct 2023 01:40
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/32186

Actions (login required)

View Item View Item