Pengaruh Pengendalian Internal Terhadap Kualitas Pelaporan Keuangan (Studi Kasus Pada Perusahaan Manufaktur Di Bandung Dan Sekitarnya)

Setyani, Sherfie(1551121) (2019) Pengaruh Pengendalian Internal Terhadap Kualitas Pelaporan Keuangan (Studi Kasus Pada Perusahaan Manufaktur Di Bandung Dan Sekitarnya). Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img] Text
1551121_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (254Kb)
[img] Text
1551121_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (308Kb)
[img] Text
1551121_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (378Kb)
[img] Text
1551121_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (355Kb)
[img] Text
1551121_Chapter4.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (310Kb)
[img] Text
1551121_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (117Kb)
[img] Text
1551121_Cover.pdf - Accepted Version

Download (259Kb)
[img] Text
1551121_References.pdf - Accepted Version

Download (308Kb)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pengendalian internal terhadap kualitas pelaporan keuangan pada perusahaan manufaktur di Bandung dan sekitarnya. Responden dalam penelitian ini merupakan karyawan bagian keuangan dan staf bagian akuntansi dari beberapa perusahaan manufaktur yang terpilih sebagai objek penelitian yaitu sebanyak 60 responden. Teknik analisis data yang digunakan adalah regresi linier sederhana dengan program SPSS 20. Berdasarkan hasil regresi ditemukan adanya hubungan positif antara pengendalian internal dengan kualitas pelaporan keuangan. Hasil pengujian hipotesis juga menunjukkan bahwa terdapat pengaruh pengendalian internal terhadap kualitas pelaporan keuangan. Hasil koefisien determinasi menunjukkan bahwa persentasi pengendalian internal mampu mempengaruhi kualitas pelaporan keuangan walaupun tidak banyak, sedangkan persentasi sisanya dipengaruhi oleh faktor-faktor selain dari pengendalian internal

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: pengendalian internal, kualitas pelaporan keuangan.
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Faculty of Economics > 51 Accounting Department
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 01 Dec 2021 02:31
Last Modified: 01 Dec 2021 02:31
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/28572

Actions (login required)

View Item View Item