Simulasi Sistem Otomasi Load Shedding menggunakan Prediksi Beban

Sartika, Erwani Merry and Sarjono, Rudi and Restianto, Reinaldo Steven (2019) Simulasi Sistem Otomasi Load Shedding menggunakan Prediksi Beban. Elkomika: Jurnal Teknik Energi Elektrik, Teknik Telekomunikasi, & Teknik Elektronika, 7 (1). pp. 180-194. ISSN 2459-9638

[img]
Preview
Text
3. Simulasi Sistem Otomasi Load Shedding_Lengkap.pdf

Download (2686Kb) | Preview

Abstract

Simulator penggunaan energi listrik sangat membantu dalam perencanaan pasokan listrik secara terus menerus atau perlu pemadaman bila terjadi gangguan. Agar kinerja pembangkit dapat kembali normal, bertahap, dan terencana akibat mengalami gangguan, maka digunakan metoda Load Shedding. Sistem otomasi dibutuhkan untuk merealisasikan metoda Load Shedding, dan melalui simulator dapat mengurangi resiko terhadap kerusakan bila langsung diimplementasikan. PLC digunakan untuk memprediksi beban saat load shedding, sedangkan SCADA digunakan untuk menampilkan prioritas dan status beban. Load shedding 1 adalah tindakan pelepasan beban bila pada salah satu genset mengalami gangguan, sedangkan Load shedding 2 bila pada kedua genset mengalami gangguan. Simulasi sistem load shedding 1 dan 2 berhasil dilakukan pelepasan beban secara otomatis. Setelah pelepasan beban, kapasitas beban yang ditanggung genset sesuai dengan prediksi dari PLC. Terdapat perbedaan hasil antara daya yang diprediksi secara perhitungan dan daya terukur, kemungkinan disebabkan beban masih belum steady saat data diambil.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Otomasi, Simulator, Sistem Load shedding, SCADA, PLC
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 20 Aug 2021 09:30
Last Modified: 20 Aug 2021 09:30
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/27720

Actions (login required)

View Item View Item