Pengaruh Penerapan Ekstensifikasi,Intensifikasi Dan Tingkat Kepatuhan Wajib Pajak Terhadap Tingkat Pendapatan Pajak Penghasilan Orang Pribadi: (Studi Di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Bandung Cibeunying)

Noch, Raden Muchamad (0957801) (2011) Pengaruh Penerapan Ekstensifikasi,Intensifikasi Dan Tingkat Kepatuhan Wajib Pajak Terhadap Tingkat Pendapatan Pajak Penghasilan Orang Pribadi: (Studi Di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Bandung Cibeunying). Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
0957801_Abstract_TOC.pdf

Download (335Kb) | Preview
[img] Text
0957801_Appendices.pdf
Restricted to Registered users only

Download (213Kb)
[img] Text
0957801_Chapter1.pdf

Download (349Kb)
[img] Text
0957801_Chapter2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (354Kb)
[img] Text
0957801_Chapter3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (418Kb)
[img] Text
0957801_Chapter4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (293Kb)
[img] Text
0957801_Chapter5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (356Kb)
[img]
Preview
Text
0957801_Conclusion.pdf

Download (271Kb) | Preview
[img] Text
0957801_Cover.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (436Kb)
[img] Text
0957801_References.pdf

Download (295Kb)

Abstract

Dalam penelitian ini penulis ingin mengetahui sejauh mana “Pengaruh Penerapan Ekstensifikasi, Intensifikasi, dan Tingkat Kepatuhan Wajib Pajak terhadap Tingkat Pendapatan Pajak Penghasilan Orang Pribadi”. Sedangkan tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dan mempelajari pelaksanaan Penerapan Ekstensifikasi, Intensifikasi, dan Tingkat Kepatuhan Wajib Pajak Terhadap Tingkat Pendapatan Pajak Penghasilan Orang Pribadi. Hipotesis yang diuji dalam penelitian ini adalah “Penerapan Ekstensifikasi, Intensifikasi, dan Tingkat Kepatuhan Wajib Pajak akan berpengaruh terhadap Tingkat Pendapatan Pajak Penghasilan Orang Pribadi. Dalam penelitian ini penulis menggunakan program LISREL untuk menguji hipotesis yang diajukan dalam penelitian untuk menjawab rumusan masalah dalam penelitian. Dalam penelitian ini, penulis mendapatkan data dari tahun 2007 sampai dengan tahun 2010. Dari data tersebut penulis menyimpulkan bahwa Terdapat hubungan secara linear Ekstensifikasi (X1), Intensifikasi (X2), dan Tingkat Kepatuhan Wajib Pajak (X3), terhadap Tingkat Pendapatan Pajak Penghasilan Orang Pribadi (Y). Yang juga dapat diartikan bahwa tidak dapat di generalisir bahwa terdapat pengaruh secara bersama-sama antara Ekstensifikasi (X1), Intensifikasi (X2), dan Tingkat Kepatuhan Wajib Pajak (X3), terhadap Tingkat Pendapatan Pajak Penghasilan Orang Pribadi (Y). Berdasarkan hasil perhitungan dapat dijelaskan bahwa Kompensasi Ekstensifikasi (X1) kontribusi pengaruhnya terhadap Tingkat Pendapatan Pajak Penghasilan Orang Pribadi (Y) sebesar 15%, Intensifikasi (X2) kontribusi pengaruhnya terhadap Tingkat Pendapatan Pajak Penghasilan Orang Pribadi (Y) sebesar 34%, dan Tingkat Kepatuhan Wajib Pajak (X3) kontribusi pengaruhnya terhadap Tingkat Pendapatan Pajak Penghasilan Orang Pribadi (Y) sebesar 51%.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci: Ekstensifikasi, Intensifikasi, Tingkat Kepatuhan Wajib pajak, dan Tingkat Pendapatan Pajak Penghasilan Orang Pribadi.
Subjects: H Social Sciences > HG Finance
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 13 Feb 2012 03:35
Last Modified: 13 Feb 2012 06:34
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/272

Actions (login required)

View Item View Item