Cahyono, Maria Yuni Megarini and Tarakanita, Irene (2014) Quality of Life dan Teaching Self-Efficacy pada Kelompok Profesi Dosen Fakultas Psikologi di Perguruan Tinggi Swasta di Bandung. In: Konferensi Nasional II Psikologi Kesehatan: Peran Psikologi Kesehatan Menuju Indonesia Sehat dan Hidup Berkualitas, 21-22 Juni 2014, Jakarta.
|
Text
Quality of Life dan Teaching Self-Efficacy.pdf - Published Version Download (1899Kb) | Preview |
|
|
Text
1.6 Peer Review_Quality of Life dan Teaching Self-Efficacy.pdf Download (1228Kb) | Preview |
Abstract
Penelitian ini bertujuan memberikan gambaran derajat quality of life dan teaching self-efficacy. Teknik pengambilan sampelnya adalah non-probability sampling yaitu partisipan dipilih berkaitan denagn topik penelitian dan didapatkan 37 orang. Desain non-probability sampling yang digunakan adalah accidental sampling, yaitu pengambilan sampel berdasarkan kedekatan dalam menjangkau populasi. Data diperoleh melalui penyebaran kuesioner quality of life dari WHOQOL-BREF yang dibuat oleh tim dari World Health Organization (WHO) yang meliputi domain fisik, psikologis, sosial dan hubungan dengan lingkungan. Kuesioner quality of life diadaptasi dari WHOQOL-BREF yang berjumlah 26 item dan diperoleh koefisien reliabilitas sebesar 0,936 serta nilai validitas antara 0,372-0,818.
Item Type: | Conference or Workshop Item (Paper) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | quality of life, guru, self-efficacy |
Subjects: | B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology |
Depositing User: | Perpustakaan Maranatha |
Date Deposited: | 26 Sep 2016 09:10 |
Last Modified: | 25 Oct 2021 22:03 |
URI: | http://repository.maranatha.edu/id/eprint/21065 |
Actions (login required)
View Item |