Kontribusi Dimensi-Dimensi Attachment to God terhadap Tipe Forgiveness Siswa SMA Kristen dan Katolik di Bandung

Kiswantomo, Heliany (2015) Kontribusi Dimensi-Dimensi Attachment to God terhadap Tipe Forgiveness Siswa SMA Kristen dan Katolik di Bandung. In: Konferensi Nasional Optimalisasi Community Well-Being dalam Perspektif Multidisipliner, 4-5 September 2015, Bandung.

[img]
Preview
Text
2015 konferensi nasional heliany.pdf - Published Version

Download (1375Kb) | Preview

Abstract

Forgiveness merupakan salah satu mekanisme coping yang dapat dipilih seseorang untuk memperbaiki hubungan yang retak. Hidup dalam masyarakat yang didasari oleh unforgiveness akan membuat stressful bagi pihak yang menjalaninya. Sebaliknya, menjalani hubungan yang saling memaafkan, akan menimbulkan wellbeing bagi pihak-pihak terkait. Forgivensess adalah suatu proses dimana emosi unforgiving digantikan oleh emosi lain yang berorientasi positif, menghasilkan keadaan yang secara efektif kurang negatif, netral, atau lebih positif, dan terkait suatu perubahan dalam motivasi, dari motivasi unforgiving ke arah motivasi yang lebih mau berdamai kembali (Worthington, 2006)

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Uncontrolled Keywords: attachment to God, anxiety about abandonment, avoidance of intimacy, decisional forgiveness, emotional forgiveness
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 17 Jun 2016 02:50
Last Modified: 17 Jun 2016 02:50
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/20473

Actions (login required)

View Item View Item