Gambaran Pengucapan Huruf Konsonan Pada Pasien Pasca Palatoplasti Di Yayasan Pembina Penderita Celah Bibir dan Langit-Langit (YPPCBL) Bandung Tahun 2008-2012

Resdyanti, annika Siti ( 0912017 ) (2013) Gambaran Pengucapan Huruf Konsonan Pada Pasien Pasca Palatoplasti Di Yayasan Pembina Penderita Celah Bibir dan Langit-Langit (YPPCBL) Bandung Tahun 2008-2012. Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
0912017_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (152Kb) | Preview
[img] Text
0912017_Appendices.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (496Kb)
[img]
Preview
Text
0912017_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (100Kb) | Preview
[img] Text
0912017_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (667Kb)
[img] Text
0912017_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (100Kb)
[img] Text
0912017_Chapter4.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (221Kb)
[img]
Preview
Text
0912017_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (82Kb) | Preview
[img] Text
0912017_Cover.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (160Kb)
[img]
Preview
Text
0912017_References.pdf - Accepted Version

Download (97Kb) | Preview

Abstract

Celah langit-langitmerupakankelainankongenitalyang dapat terjadi pada alveolusdan atau palatum. Penderita celah langit-langit memiliki berbagai masalah di daerah maksilofasial terutama gangguan fungsi bicara yaitu khususnya gangguan artikulasi dalam pengucapan huruf konsonan. Untuk memperbaiki gangguan fungsi pembentukan suara dan kelainan bentuk organ dapat dilakukan bedah palatoplasti dengan waktu pembedahan yang tepat. Salah satu hasil yang diharapkan pasca bedah palatoplasti yaitu pasien dapat berbicara dengan normal. Tujuan penelitian ini adalah untuk mendapatkan gambaranpengucapan huruf konsonan pada pasien pasca palatoplasti terhadap artikulasi bicara. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif retrospektif dengan mencatat lembar terapi bicara pasien celah langit-langit yang datang ke YPPCBL Bandung tahun 2008 sampai 2012. Hasil penelitian adalah pada rentang usia pasien 18 s.d. 24 bulan sebanyak 60% pasien dapat mengucapkan huruf/b/. Rentang usia 25 s.d. 30 bulan sebanyak 100% pasien dapat mengucapkan huruf /b/ dan /k/.Rentang usia 31 s.d. 36 bulan sebanyak 50% pasien dapat mengucapkanhuruf /p/. Rentang usia 37s.d. 42 bulan sebanyak50% pasien dapat mengucapkan huruf /p/, /b/, /t/ dan /d/. Rentang usia 43 s.d 48 bulan sebanyak 60% pasien dapat mengucapkan huruf /b/ dan /t/. Rentang usia 49 s.d 54 bulan sebanyak 50% pasien dapat mengucapkan huruf /p/ dan /b/. Rentang usia 55 s.d 60 bulan sebanyak 100% pasien dapat mengucapkan huruf /b/. Pada rentang usia 8 s.d. 27 tahun sebanyak 79% pasien dapat mengucapkan huruf /p/ dan /b/. Kesimpulan dari penelitian ini adalahtindakan koreksi celah langit-langit melalui bedah palatoplasti dapat membantu pengucapan huruf konsonan /p/, /b/, /t/, /d/, /k/ dan /g/.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Kata kunci : celah langit-langit, palatoplasti, pengucapan huruf konsonan.
Subjects: R Medicine > RK Dentistry
Divisions: Faculty of Dentistry > 90 Bachelor of Dentistry Program
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 14 Jul 2015 07:39
Last Modified: 14 Jul 2015 07:39
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/14153

Actions (login required)

View Item View Item