Studi Deskriptif Mengenai Tingkat Kepuasan Konsumen Terhadap Kualitas Pelayanan Jasa Game Online CV "X" di Suria Sumantri Bandung

Sanjaya, Verina (0630009) (2011) Studi Deskriptif Mengenai Tingkat Kepuasan Konsumen Terhadap Kualitas Pelayanan Jasa Game Online CV "X" di Suria Sumantri Bandung. Undergraduate thesis, Universitas Kristen Maranatha.

[img]
Preview
Text
0630009_Abstract_TOC.pdf - Accepted Version

Download (17Kb) | Preview
[img] Text
0630009_Appendices.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (254Kb)
[img]
Preview
Text
0630009_Chapter1.pdf - Accepted Version

Download (70Kb) | Preview
[img] Text
0630009_Chapter2.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (49Kb)
[img] Text
0630009_Chapter3.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (135Kb)
[img] Text
0630009_Chapter4.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (41Kb)
[img]
Preview
Text
0630009_Conclusion.pdf - Accepted Version

Download (14Kb) | Preview
[img] Text
0630009_Cover.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (27Kb)
[img]
Preview
Text
0630009_References.pdf - Accepted Version

Download (11Kb) | Preview

Abstract

Penelitian ini berjudul Studi Deskriptif Mengenai Tingkat Kepuasan Konsumen Terhadap Kualitas Pelayanan Jasa Game Online CV "X" di Suria Sumantri Bandung. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui tingkat kepuasan konsumen yaitu para mahasiswa mengenai kualitas pelayanan game online CV "X" tersebut. Kegunaan dari penelitian ini diharapkan CV "X" mampu meningkatkan kualitas pelayanannya terutama dalam hal pelayanan game online sehingga mampu menarik konsumen baru dan mempertahankan konsumen lama. Metode yang digunakan oleh peneliti adalah metode penelitian deskriptif dengan teknik survei. Alat ukur yang digunakan untuk penelitian ini adalah kuesioner yang dikembangkan oleh peneliti mengacu kepada teori dari Zeithaml dan Mary Jo Bitner (2003), mengenai kepuasan konsumen berdasarkan lima dimensi yaitu tangibels, responsiveness, realibility, emphaty assurance. Kuesioner tersebut berjumlah 30 item. Berdasarkan uji validitas, didapat bahwa validitas kuesioner expected service berkisar 0,485-0,825 dan validitas perseived service berkisar 0,460-0,751. Sedangkan uji realibilitas kuesioner expected service yaitu 0,856 dan realibilitas perseived service 0,919 yang tergolong reliabilitas sangat tinggi. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa konsumen CV "X" yang merasa sangat puas yaitu 27 orang dengan pelayanan CV "X" dan yang menyatakan tidak puas terhadap pelayanan CV "X" sebanyak 23 orang dari 50 konsumen. Konsumen yang merasa tidak puas terutama pada dimensi tangibels dan dimensi emphaty. Peneliti mengajukan saran kepada CV "X" untuk memperhatikan dan memperbaiki kualitas pelayanannya terutama pada dimensi tangibels dan dimensi emphaty yang dirasakan tidak memuaskan oleh konsumennya.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Divisions: Faculty of Psychology > 30 Bachelor of Psychology Program
Depositing User: Perpustakaan Maranatha
Date Deposited: 25 Mar 2015 11:05
Last Modified: 25 Mar 2015 11:05
URI: http://repository.maranatha.edu/id/eprint/11454

Actions (login required)

View Item View Item